-->

Kamis, 04 September 2014

Free Download Smadav V9.8.1 Update Terbaru 2014

author photo


Free Download Smadav  v9.8.1 Update Terbaru 2014 - Antivirus Smadav merupakan salah satu antivirus lokal yang memiliki kinerja sangat baik. Selain itu Smadav juga rutin memberikan update terbaru untuk produk mereka tersebut. Hal ini dilakukan agar Smadav terbaru semakin kuat dalam membersihkan virus yang berada di komputer anda. Kelebihan dari antivirus ini adalah mampu membersihkan virus lokal yang tidak terdeteksi oleh antivirus lain. Virus yang sering menyembunyikan file di komputer anda pun bisa diatasi menggunakan Smadav.

Smadav bisa disandingkan dengan antivirus lain sebagai perlindungan tambahan. Anda tidak perlu khawatir karena antivirus ini dapat bekerja bersamaan dengan antivirus lainnya. File installer smadav tidak besar dan tidak memakan ruang di hardisk anda. Antivirus ini juga aman dan tidak mendeteksi crack atau patch yang ada di komputer anda, sehingga bagi anda pengguna patch dan crack disarankan untuk menggunakan Smadav 9.8.1 ini.

Update untuk Smadav 2014 ini adalah penambahan database virus baru, tampilan antar muka, penyempurnaan menu instalasi, penambahan teknik deteksi virus, pembersihan, dan kinerja antivirus tersebut. Antivirus ini mempunyai algoritma sendiri dalam melakukan proses scaning dan pembersihan virus pada komputer anda sehingga akan meningkatkan keamanan koputer itu sendiri. Selain itu Smadav juga cocok untuk komputer yang terkoneksi ke internet ataupun tidak terkoneksi sama sekali, perlindungan malware sebenarnya juga ada pada antivirus ini namun tidak terlalu diutamakan.

Smadav adalah antivirus asli buatan Indonesia yang kini telah masuk ke dalam website-website software internasional. Hal itu membuktikan jika Smadav memang salah satu Antivirus Lokal yang terbaik saat ini. Ia telah di download oleh jutaan pengguna yang menginginkan proteksi tambahan yang ringan dan aman untuk komputer mereka. Fokus utama dari Smadav sebenarnya adalah antivirus usb, yang melindungi komputer anda terutama jika anda sering menggunakan usb flashdish. Karena media penyebaran virus yang paling utama andalah melalui usb flashdish, usb flashdish sangat rentan disusupi oleh virus-virus yang bersembunyi pada sebuah file. Dengan adanya Smadav 2014  Rev 9.8.1 anda akan terlindungi dari bahaya virus yang berasal dari usb flashdish. Anda tidak akan merasa takut untuk menancapkan usb flashdish dari luar ke komputer anda, sebab smadav akan selalu melakukan scanning setiap kali sebuah usb ditancapkan. Smadav juga akan memilah antara virus dan file yang berada pada usb flashdish dan mengunci file yang dicurigai sebagai virus. Registry yang sudah terinfeksi pun juga bisa diperbaiki oleh antivirus buatan anak negeri ini.


Kelebihan Smadav Rev 9.8.1:
- Mampu bekerja dengan antivirus lain sebagai perlindungan tambahan
- Bekerja melindungi komputer dari bahaya virus yang berasal dari usb
- Tidak mendeteksi crack dan patch dalam komputer
- Ringan dan tidak memakan tempat
- Pemberitahuan update secara otomatis
- Terdapat vitur disable dan enable

Detail File:
Judul : Smadav 2014 v9.8.1 
Nama File: smadav98.exe
Ukuran: 1.1 Mb
Support: Windows Xp / Vista / Windows 7 / Windows 8
Bahasa : Multi Bahasa
Lisensi : Free
Pengembang : Smadav

Tampilan Smadav 9.8.1:

Smadav 9.8.1

Bagi anda yang masih menggunakan Smadav versi lama ataupun belum sama sekali menggunakan antivirus ini, segeralah dapatkan perlindungan terbaik untuk komputer anda dengan memakai Smadav Terbaru 2014 yang bisa anda download pada link berikut ini.



Jika anda telah mendownlaod antivirus tersebut anda hanya perlu melakukan instalasi dengan membuka file smadav98.exe tersebut dan menyutujui beberapa persyaratan dan tunggu hingga proses instalasi selesai. Smadav 9.8 tidak membutuhkan koneksi internet pada saat instalasi. Demikian postingan mengenai Free Download Smadav  V9.8.1 Update Terbaru 2014 semoga bisa berguna bagi anda semua. Jika artikel ini bermanfaat untuk anda bagilah kepada teman-teman anda melaui sharing facebook, twitter, maupun memberikan G+ untuk artikel ini. Semoga dapat berguna bagi sobat pembaca trik-biru.

This post have 0 komentar


EmoticonEmoticon

Next article Next Post
Previous article Previous Post